SEA Today

Nissi Naibaho: Advocating and Amplifying The Voice Of Deaf Women


Meskipun banyak kemajuan telah dibuat untuk mencapai kesetaraan gender, perempuan saat ini masih menghadapi banyak tantangan seperti kekerasan seksual dan kesehatan reproduksi. Perempuan penyandang disabilitas pun diketahui mengalami tingkat kekerasan seksual yang lebih tinggi. Nissi Taruli Felicia Naibaho, salah satu pendiri Feministhemis (@feministhemis), membagikan pandangannya terkait pentingnya kesetaraan gender bagi perempuan tunarungu.

 _________

Although many headways have been made for gender equality, women today are still facing many challenges such as sexual violence and reproductive health. And women with disability have been proven to experience a higher rate of sexual violence. Nissi Taruli Felicia Naibaho, the co-founder of Feministhemis, shared her taught on the importance of gender equality for deaf women.

#SEAToday #SEATodayNews #Jakarta #Indonesia #genderequality #sexualviolence

Rekomendasi

Trending

1

2

3

4

5

6

7

8

9